Tuesday, April 12, 2011

Tujuan


1. Tujuan Umum :
Menciptakan Kualitas pembaca agar mempunyai pengetahuan sikap dan keterampialan untuk melakukan atau menolong penderita gawat darurat secara benar sesuai yang di harapkan oleh kementrian kesehatan.

2. Tujuan Khusus

· Pembaca memahami konsep gawat darurat
· Pembaca mampu meningkatkan pengetahuan yang berkaitan dengan metode penanggulangan pasien gawat darurat.
· Pembaca dapat menerapkan keterampilan yang berkaitan dengan metode penanggulangan pasien gawat darurat.

~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~